Terbaru
Dodi `Sulap` Kompor Minyak Tanah Jadi Gas
MANADOPOST.ID - Dodi Darmansyah, warga Kelurahan Mongondow, Kecamatan Kotamobagu Selatan, berhasil merubah kompor minyak tanah, menjadi Kompor Gas yang lebih praktis dan bernilai lebih secara ekonomi.
Dinkes Segera Evaluasi Sekolah di Sitaro
MANADOPOST.ID— Untuk mencegah penyebaran corona virus disease 2019 atau Covid-19, maka Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro) melalui Dinas Pendidikan
Terpopuler
Minahasa Raya
Catut Nama Kapolres Tomohon, Warga Bekasi Nyaris Sikat Duit Warga
MANADOPOST.ID--Masyarakat Kota Tomohon diharapkan lebih berhati-hati dan waspada. Modus penipuan kini makin beragam. Terbaru, Tim URC Totosik Polres Tomohon, berhasil meringkus pelaku penipuan berkedok anggota Polri.
CS-WL: Pengelolaan Keuangan Wajib Akuntabel-Transparan
MANADOPOST.ID--Wali Kota-Wakil Wali Kota Tomohon Caroll Senduk-Wenny Lumentut (CS-WL) menegaskan kepada seluruh perangkat daerah, utamanya mereka yang bersentuhan langsung dengan pengelolaan keuangan.
Sundah Sosialisasi Perda Penegakan dan Disiplin Prokes
MANADOPOST.ID--Memberikan pemahaman dan pengetahuan bagi masyarakat Kota Bunga. Lebih khusus pada penerapan Peraturan Daerah (Perda) Kota Tomohon Nomor 1 Tahun 2021 Tentang Peningkatan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan dalam Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019
Penyebaran Covid-19 di Minahasa Menurun
MANADOPOST.ID--Maret tahun ini, penyebaran Covid-19 di Kabupaten Minahasa mulai menurun.
Enam Kepala OPD di Minut Ini Muka Baru
MANADOPOST.ID—Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Utara (Minut) Joune Ganda-Kevin William Lotulung (JG-KWL) melakukan rolling jabatan perdana, kemarin. Enam ASN didapuk sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Minut. Penyerahan Surat Keputusan (SK) dilakukan di aula kantor bupati.
BOLMONG RAYA
Kamaru Warning Nakes Bolsel!
MPID-
MANADOPOST.ID-- Bupati Bolsel Hi Iskandar Kamaru memberi warning pada seluruh tenaga kesehatan (Nakes). Agar melayani masyarakat dengan tulus dan tanpa pandang bulu.
Dodi `Sulap` Kompor Minyak Tanah Jadi Gas
MPID-
MANADOPOST.ID - Dodi Darmansyah, warga Kelurahan Mongondow, Kecamatan Kotamobagu Selatan, berhasil merubah kompor minyak tanah, menjadi Kompor Gas yang lebih praktis dan bernilai lebih secara ekonomi.
1. 000 Dosis Vaksin `Mendarat` di Bolmong
MPID-
MANADOPOST.ID--Kabupaten Bolaang Mongondow kembali kedatangan 1000 dosis vaksin pada Kamis (3/4) siang kemarin.
HUKUM & KRIMINAL
Personel Polda Sulut Jalani Vaksinasi Tahap Pertama
MANADOPOST.ID-Anggota Polri dan PNS yang bertugas di Polda Sulawesi Utara dan jajaran mulai menjalani vaksinasi covid-19 tahap pertama.
Kodam Merdeka: Satgas Tewaskan 2 Anggota MIT
MANADOPOST.ID--Tim Komando Operasi Khusus (Koopsus) yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Operasi Mandago Raya terlibat kontak tembak dengan kelompok Mujahidin Indonesia Timur (MIT) Poso di bawah pimpinan Ali Kalora
Dugaan Korupsi Alkes Pemkot Kotamobagu, Pakar: Jangan Ditutupi!
MANADOPOST.ID-Pemeriksaan kasus dugaan korupsi alat kesehatan (Alkes) di Pemerintah Kota Kotamobagu oleh penyidik Polda Sulut, disorot.
Terbukti Menipu, Lumanauw Divonis 2,6 Tahun Penjara
MANADOPOST.ID–Ketua Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Tondano La Ode Arsal Kasir SH, akhirnya memvonis hukuman 2 Tahun 6 Bulan penjara kepada terdakwa Jeffry Lumanauw, warga Tonsealama, Rabu (3/3) .
Komandan Seskoau : Ikuti saya!
MANADOPOST.ID--Komandan Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Udara (Seskoau) Marsda TNI Samsul Rizal mengatakan Pemimpin harus menjadi teladan atau berada didepan.
Buron Enam Bulan, Predator Seks Terciduk Sembunyi di Penginapan
MANADOPOST.ID-Setelah menjadi buronan pihak kepolisian selama sekitar 6 bulan, tersangka kasus pencabulan berinisial JN alias Jhay (20), warga Tombuluan, Tombulu, Minahasa ini akhirnya berhasil dibekuk personel Polsek Airmadidi.