MANADOPOST.ID – Rusia telah mengatakan kepada Ukraina bahwa pihaknya siap untuk menghentikan serangannya dalam sekejap jika Kiev memenuhi daftar persyaratan.
Hal ini diungkapkan juru bicara Kremlin Dmitry Peskov melansir dari Al Jazeera.
Peskov mengatakan kepada kantor berita Reuters bahwa Moskow menuntut agar Ukraina menghentikan aksi militer dan mengubah konstitusinya untuk mengabadikan netralitas.
Kremlin juga ingin Kiev mengakui Semenanjung Krimea yang dicaplok sebagai wilayah Rusia. “Kami mengakui republik separatis Donetsk dan Luhuansk yang memproklamirkan diri di timur Ukraina sebagai negara merdeka,” tambahnya.
1491945 Adx_ManadoPost_InPage_Mobile
Peskov mengatakan kepada Reuters semua tuntutan telah dirumuskan dan diumumkan selama dua putaran pertama pembicaraan antara delegasi Rusia dan Ukraina, yang berlangsung pekan lalu. (tkg)
MANADOPOST.ID – Rusia telah mengatakan kepada Ukraina bahwa pihaknya siap untuk menghentikan serangannya dalam sekejap jika Kiev memenuhi daftar persyaratan.
Hal ini diungkapkan juru bicara Kremlin Dmitry Peskov melansir dari Al Jazeera.
Peskov mengatakan kepada kantor berita Reuters bahwa Moskow menuntut agar Ukraina menghentikan aksi militer dan mengubah konstitusinya untuk mengabadikan netralitas.
Kremlin juga ingin Kiev mengakui Semenanjung Krimea yang dicaplok sebagai wilayah Rusia. “Kami mengakui republik separatis Donetsk dan Luhuansk yang memproklamirkan diri di timur Ukraina sebagai negara merdeka,” tambahnya.
Peskov mengatakan kepada Reuters semua tuntutan telah dirumuskan dan diumumkan selama dua putaran pertama pembicaraan antara delegasi Rusia dan Ukraina, yang berlangsung pekan lalu. (tkg)