MANADOPOST.ID – Layanan kesehatan di Siloam Hospitals Manado atau Rumah Sakit Siloam Manado di masa pandemi Covid-19 tetap buka dengan waktu pelayanan normal.
“Pelayanan kesehatan tetap dilaksanakan seperti biasa, untuk layanan Emergency 24 Jam, layanan Rawat Jalan mulai Pukul 08.00 hingga Pukul 20.00 Wita,” beber Direktur RS Siloam Manado dr Andreas Nugroho Susanto kepada Manado Post, Kamis (15/7).
1491945 Adx_ManadoPost_InPage_Mobile
Ditambahkannya, Layanan Emergency bisa diakses juga melalui nomor 1-500-911 dan Layanan Rawat Jalan 1-500-181. Pasien juga dapat membuat janji temu dengan Dokter melalui aplikasi MySiloam
“Rumah Sakit Siloam Manado menerapkan standar pelayanan kesehatan dengan mengacu pada protokol kesehatan selama masa Pandemi Covid-19,” kuncinya. (gre)
MANADOPOST.ID – Layanan kesehatan di Siloam Hospitals Manado atau Rumah Sakit Siloam Manado di masa pandemi Covid-19 tetap buka dengan waktu pelayanan normal.
“Pelayanan kesehatan tetap dilaksanakan seperti biasa, untuk layanan Emergency 24 Jam, layanan Rawat Jalan mulai Pukul 08.00 hingga Pukul 20.00 Wita,” beber Direktur RS Siloam Manado dr Andreas Nugroho Susanto kepada Manado Post, Kamis (15/7).
Ditambahkannya, Layanan Emergency bisa diakses juga melalui nomor 1-500-911 dan Layanan Rawat Jalan 1-500-181. Pasien juga dapat membuat janji temu dengan Dokter melalui aplikasi MySiloam
“Rumah Sakit Siloam Manado menerapkan standar pelayanan kesehatan dengan mengacu pada protokol kesehatan selama masa Pandemi Covid-19,” kuncinya. (gre)