30.4 C
Manado
Monday, 27 March 2023

Tegas! KPAI Desak Polisi Tangkap Pejabat yang Perkosa 4 Siswi Jayapura

MANADOPOST.ID – Kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua berbuntut panjang. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) ikut merespon kasus tersebut.

Keempat siswi SMA Jayapura Papua itu diduga diperkosa oleh pejabat daerah dan beberapa politisi saat dibawa jalan-jalan ke Jakarta pada April 2021.

Saat ini, Polda Papua sedang menyelidiki kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua tersebut.

Kabarnya, empat siswi Jayapura Papua itu diancam dan dipaksa berdamai dengan para pelaku.

1491945 Adx_ManadoPost_InPage_Mobile

Komisioner KPAI, Jasra Putra menyesalkan terjadinya perdamaian antara pelaku dan para korban.

Jasra Putra meminta kepada polisi untuk melanjutkan kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua tersebut.

“Kami meminta aparat hukum untuk melanjutkan proses hukum terhadap pelaku predator anak,” kata Jasra Putra dalam keterangannya, dikutip Pojoksatu,id dari RM.id, Selasa (14/9).

Baca Juga:  GEGER! 22 Ruko dan Perkantoran Dibakar Saat Kerusuhan di Papua, 2 Warga Meninggal

“Jika aparat kepolisian menemukan alat bukti yang cukup, segera lakukan penangkapan kepada terduga pelaku, serta memberikan hukuman maksimal,” tambahnya.

MANADOPOST.ID – Kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua berbuntut panjang. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) ikut merespon kasus tersebut.

Keempat siswi SMA Jayapura Papua itu diduga diperkosa oleh pejabat daerah dan beberapa politisi saat dibawa jalan-jalan ke Jakarta pada April 2021.

Saat ini, Polda Papua sedang menyelidiki kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua tersebut.

Kabarnya, empat siswi Jayapura Papua itu diancam dan dipaksa berdamai dengan para pelaku.

Komisioner KPAI, Jasra Putra menyesalkan terjadinya perdamaian antara pelaku dan para korban.

Jasra Putra meminta kepada polisi untuk melanjutkan kasus dugaan pemerkosaan terhadap 4 siswi SMA Jayapura Papua tersebut.

“Kami meminta aparat hukum untuk melanjutkan proses hukum terhadap pelaku predator anak,” kata Jasra Putra dalam keterangannya, dikutip Pojoksatu,id dari RM.id, Selasa (14/9).

Baca Juga:  Elit Politik dan Penguasa Diminta Stop Wacana Penambahan Masa Jabatan Presiden Jokowi

“Jika aparat kepolisian menemukan alat bukti yang cukup, segera lakukan penangkapan kepada terduga pelaku, serta memberikan hukuman maksimal,” tambahnya.

Most Read

Artikel Terbaru