Richard tiba di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta sekitar pukul 18.02 WIB. Dia membantah tidak kooperatif yang mengklaim tidak memenuhi panggilan pemeriksaan karena menjalani operasi kaki. “Enggak. Saya operasi kaki,” kata Richard di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan.
Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin pagi ini bertolak ke Ambon untuk melakukan rangkaian kegiatan pada kunjungan kerja di Provinsi Maluku, Rabu (13/10/2021).