Kementerian Perdagangan bersinergi dengan Ditjen Bea Cukai Kementerian Keuangan dan Satgas Pangan konsisten mengawal kebijakan pemerintah terkait larangan ekspor minyak goreng ke luar negeri. Terakhir, kerja sama lintas instansi ini berhasil menggagalkan ekspor minyak goreng ke Timor Leste.
Kementerian Perdagangan terus memacu peningkatkan ekspor barang-barang yang diproduksi di dalam negeri sehingga bisa meningkatkan penerimaan devisa negara.
Pemerintah kembali melakukan tindakan tegas penyegelan terhadap pelaku usaha investasi ilegal sebagai bagian dari upaya melindungi masyarakat dari kerugian. Kementerian Perdagangan bersama Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Markas Besar (Mabes) Polri melakukan penyegelan kembali terhadap usaha penjualan expert advisor/robot trading yang dilakukan PT DNA Pro Akademik Jumat (28/1) malam ini.
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi meminta pengusaha waralaba terus beradaptasi di tengah pandemi Covid-19 dengan terus melakukan inovasi. Kemampuan itu diyakini akan membuat pengusaha waralaba bertahan dan mampu berkontribusi positif bagi perekonomian nasional.
Pemerintah terus mengembangkan produk dan komoditas berpotensi ekspor sebagai bagian dari upaya meningkatkan penerimaan devisa negara. Salah satu yang dilakukan adalah membuka pasar ekspor komoditas cangkang sawit ke Jepang. Di penghujung tahun 2021, Kementerian Perdagangan berhasil melakukan ekspor ke negara Matahari Terbit ini dengan nilai USD 12 juta.
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memberi apresiasi atas penyelenggaraan ajang Anugerah Good Design Indonesia (GDI) 2021 dan berharap bisa menjadi mendorong untuk terus meningkatkan kinerja perdagangan di tengah kinerja ekspor yang teys membaik ke depan.
Dukung UMKM go Global, Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (PEN) Kementerian Perdagangan bekerja sama dengan Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei membantu dalam menembus pasar ekspor melalui penjajakan kesepakatan bisnis (business matching) yang digelar secara virtual.
Kementerian Perdagangan kembali meraih prestasi atas kerja dan pelayanan yang dilakukan kepada publik. Kali ini, penghargaan yang diterima adalah anugerah “Badan Publik Informatif” tahun 2021.
Kementerian Perdagangan (Kemendag) terus berupaya melindungi konsumen Indonesia terhadap segala produk-produk yang dikonsumsi masyarakat. Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (PKTN) telah menemukan beberapa dugaan pelanggaran terkait perlindungan konsumen.