MANADOPOST.ID—Upaya penertiban aset kendaraan dinas (randis) milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara (Minut), tak kunjung usai. Hingga kemarin, masih ada 13 randis belum dikembalikan.
MANADOPOST.ID—Pengembalian kendaraan dinas (randis) milik Pemkab Minut yang dikuasai mantan pejabat maupun ASN tidak berwenang dideadline, hari ini (10/3).
MANADOPOST.ID—Setelah ASN di lingkup Pemkab Minsel menggelar apel bersama, kini giliran puluhan kendaraan dinas (randis) dikumpul oleh Bupati Minsel Franky Donny Wongkar (FDW), Rabu (3/2) kemarin. Lebih dari 10 unit randis terparkir di lapangan upacara kantor bupati.
MANADOPOST.ID-Banjir kritik terus mengalir terkait pengadaan kendaraan dinas (randis) pimpinan DPRD Kota Kotambagu, di tengah pandemik Covid-19. Diketahui randis untuk tiga pimpinan dewan ini...